Air Susu Ibu (ASI) merupakan makanan terbaik untuk bayi yang tak bisa
digantikan dengan apapun. Jika kondisi Anda tidak memungkinkan untuk
menyusui anak secara langsung, Anda bisa memberikan ASI perah (ASIP)
kepada si kecil.
"Ketika memberi ASIP, sebaiknya Anda tidak
menggunakan dot. Penggunaan dot saat memberikan ASIP akan menyebabkan
bayi mengalami gejala bingung puting," ungkap Inna