Cara paling ampuh untuk menenangkan dan menidurkan si kecil adalah
dengan memberikan botol berisi susu kepadanya. Karena, biasanya ia bisa
ngedot sampai jatuh tertidur.
Meski paling mudah dilakukan, tapi
sebaiknya Anda berhati-hati. Karena menurut penelitian dari Brigham
Young University, Amerika Serikat, 30 persen bayi yang tidur sambil
ngedot berpotensi mengalami obesitas ketika